Ujian Tes Kebugaran untuk siswa SMAN 8 Mataram sebanyak 45 siswa, dilaksanakan selama 2 hari, dari tanggal 1 dan 3 Desember 2021 di Aula Timur SMAN 8 Mataram. Kegiatan ini dilakukan oleh para penguji langsung dari Kemenristek kepada beberapa sekolah di NTB baik jenjang SD,SMP maupun SMA. Selamat datang dan semoga lancar.