OSIS SMAN 8 Mataram melaksanakan LDK hari ke 3 di Pantai Aan Kabupaten Lombok tengah, sambil melakukan kegiatan dengan diselingi permainan bermakna, juga mengenali lingkungan khususnya daerah wisata Lombok yang sedang mendunia yaitu Kawasan Mandalika yang akan dijadikan tempat World Super Bike pada tahun ini.