PENARI SMAN 8 MATARAM HARUMKAN SEKOLAH

Dua orang siswa SMAN 8 Mataram tampil dalam acara pembukaan Silaturahmi Nasional Guru Bahasa Inggris SMA se Indonesia di hotel Grand Madani jalan Udayanan Mataram, menjadi sebuah kebanggaan para guru dan pegawai dan tentunya Kepala Sekolah bahwa siswa SMAN 8 Mataram mampu tampil dan bersaing, mereka didampingi pak Istihadi dan bu Dwi Miranty sebagai Guru Bahasa Inggris dan perwakilan dari SMAN 8 Mataram, sukses.